Monday, August 29, 2016
Southampton Memecahkan Rekor Tranfser Club Demi Merekrut Sofiane Boufal
Bolabom
9:25:00 PM
Sebelum bursa transfer musim panas ini ditutup, Southampton telah memecahkan rekor pada transfer mereka. Agen bola terpercaya.
The Saints telah memecahkan rekor tersebut dikarenakan merekrut gelandang asal Maroko, Sofiane Boufal, berasal dari Lille.
Meskipun Southampton tidak mengatakan besar nilai transfer Boufal, banyak media Inggris yakin akan harga pemain yang berusia 22 tahun ini mencapai 16 juta pounds.
Nilai tersebut melebihi nilai transfer yang telah dibayar oleh Southampton kepada AS Roma untuk dapat merekrut Dani Osvaldo pada tahun 2013 lalu yang mencapai 15 juta pounds.
Boufal sendiri telah menandatangani kontraknya selama lima tahun kedepan bersama Southampton.
Dia merupakan pemain baru keenam yang telah direkrut oleh Southampton dan juga menyusul Alex McCarthy, Nathan Redmond, Pierre-Emile Hojbjerg, Jeremy Pied, dan Stuart Taylor.
Boufal merupakan hasil dari akademi Angers dan juga membela club tersebut sampai Januari 2015 ini.
Dia tampil bersama dengan Lille dengan apik saat musim lalu dengan perolehan 12 gol dan empat assist selama 35 kali pertandingan.
Untuk Southampton sendiri tidak pernah menang di tiga laga perdana saat Premier League musim ini.
Mereka telah memperoleh dua hasil seri dan mengalami satu kali kekalahan, Mereka saat ini berada di posisi ke-15 pada klasemen sementara dengan perolehan point dua. Agen bola terpercaya. Berita Bola
Subscribe to:
Post Comments (Atom)

No comments:
Post a Comment